10 Taman Pengamatan Langit Gelap (Dark-Sky Park) di Dunia
Hai Serupedians!
Nah berikut adalah 10 International Dark-Sky Park di dunia yang bisa kita kunjungi untuk mengamati bintang.
1. Black Canyon of the Gunnison National Park (U.S.)
2. Capitol Reef National Park (U.S.)
3. De Boschplaat (Belanda)
4. Death Valley National Park (U.S.)
5. Eifel National Park (Jerman)
6. Natural Bridge National Monument (U.S.)
7. Zselic National Landscape Protection Area (Hungaria)
8. Yeongyang Firefly Eco Park
9. Ballycroy National Park and Wild Nephin Wilderness (Irlandia)
10. Canyonlands National Park (U.S.)
Pada tanggal 6 Agustus ini yang merupakan hari Keantariksaan, Lembaga Penerbangan dan Antariksa Nasional (Lapan) mengampanyekan gerakan mematikan lampu selama 1 jam (20.00WIB-21.00WIB) sebagai 'Malam Langit Gelap'. Bukan tanpa alasan nih, gerakan ini dilakukan sebagai suatu upaya untuk mengurangi polusi cahaya agar kita bisa melihat hamparan bintang di jalur galaksi Bima Sakti. Untuk mengamati bintang-bintang di langit tentu diperlukan lokasi tanpa polusi cahaya seperti Dark-Sky Park (Taman Pengamatan Langit Malam). Dark-Sky Park adalah suatu daerah yang dipelihara agar tidak terkena polusi cahaya sebagai lokasi pengamatan astronomi dan juga sebagai lokasi wisata masyarakat umum. Menurut International Dark-Sky Association, terdapat 33 Dark-Sky Park yang tersebar di dunia.
Nah berikut adalah 10 International Dark-Sky Park di dunia yang bisa kita kunjungi untuk mengamati bintang.
1. Black Canyon of the Gunnison National Park (U.S.)
2. Capitol Reef National Park (U.S.)
3. De Boschplaat (Belanda)
4. Death Valley National Park (U.S.)
5. Eifel National Park (Jerman)
6. Natural Bridge National Monument (U.S.)
7. Zselic National Landscape Protection Area (Hungaria)
8. Yeongyang Firefly Eco Park
9. Ballycroy National Park and Wild Nephin Wilderness (Irlandia)
10. Canyonlands National Park (U.S.)
Itu dia Serupedians, 10 Dark-Sky Park di dunia menurut Serupedia. Sayang banget ya belum ada Dark-Sky Park resmi di Indonesia. Tapi tentu banyak tempat yang tak kalah bagusnya di Indonesia yang bisa kita jadikan lokasi pengamatan astronomi seperti di Gunung Bromo.
loading...
0 Response to "10 Taman Pengamatan Langit Gelap (Dark-Sky Park) di Dunia"
Posting Komentar